
Bidang yang dilombakan
a. Cerpen
b. Fotografi
Tingkat : Provinsi Sumatera Barat-Riau
Peserta
a. Siswa SMA/ MA/ Sederajat se Sumbar-Riau
b. Mahasiswa Universitas/ Politeknik/ Poltekes/ Sekolah Tinggi lainnya se Sumbar-Riau
Hadiah
a. Juara 1 Lomba Cerpen/ Fotografi:
· Trofi Journalism Week 2013
· Uang Tunai sebesar Rp500.000,00
· Tiket Seminar Nasional, Talkshow Menulis dan Jurnalistik, JW 2013. (2 SAPS Nasional)
· Sertifikat Penghargaan
b. Juara 2 Lomba Cerpen/ Fotografi:
· Uang Tunai sebesar Rp300.000,00
· Tiket Seminar Nasional, Talkshow Menulis dan Jurnalistik, JW 2013. (2 SAPS Nasional)
· Sertifikat Penghargaan
Batas Pengiriman Karya
28 Februari 2013
Ketentuan Lomba
- Unduh formulir pendaftaran di blog, facebook dan twitter yang disediakan panitia Journalism Week Broca 2013
- Lengkapi formulir pendaftaran dengan data yang tepat dan akurat
- Peserta boleh mengikuti lomba pada satu/ kedua bidang dengan syarat mengunduh formulir pendaftaran pada masing-masing bidang dan membayar uang pendaftaran di setiap bidang
- Kirimkan karya melalui e-mail/ pos/ paket sesuai dengan ketentuan pengiriman yang ada.
- Pemenang (1 dan 2) akan dihubungi langsung oleh pihak panitia dan diundang untuk menghadiri Seminar Nasional dan Talkshow JW 2013 sekaligus menerima hadiah
- Keputusan juri mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
Ketentuan Pengiriman Karya:
a. Via Email:
1) Karya dikirimkan ke email yang telah ditentukan paling lambat tanggal 28 Februari 2013
2) Karya dikirimkan beserta formulir pendaftaran yang telah dilengkapi dan foto bukti transfer/ pengiriman uang pendaftaran dari atm/ bank dalam bentuk .jpg
3) Peserta boleh mengirimkan lebih dari 1 cerpen/ foto, maksimal 3 dengan syarat setiap cerpen/foto harus diangkat dari tema berbeda yang telah ditetapkan
4) Jumlah uang pendaftaran yang ditransfer sesuai dengan jumlah cerpen/ foto yang dikirimkan dikali Rp30.000,00
5) Karya yang dinilai adalah karya yang melampirkan formulir pendaftaran dan foto bukti transfer dengan jumlah yang sesuai.
b. Via Pos/ Paket:
1) Karya diposkan/ dipaketkan ke Sekretariat Broca BEM KM FK UNAND di Jalan Perintis Kemerdekaan, Jati, Padang. Kode Pos: 25128, paling lambat tiba tanggal 28 Februari 2013
2) Karya yang dipaketkan dalam bentuk hardcopy untuk cerpen dan print out/ cetakan foto untuk fotografi
3) Sertakan juga hardcopy lembar formulir pendaftaran yang datanya telah dilengkapi dan bukti transfer/ pengiriman uang pendaftaran yang dikeluarkan oleh atm/bank
4) Peserta yang tidak sempat mentransfer boleh langsung menyertakan uang pendaftaran di dalam amplop/ karya yang dikirimkan
5) Peserta boleh mengirimkan lebih dari 1 cerpen/foto, maksimal 3 dengan syarat setiap cerpen/ foto harus diangkat dari tema berbeda yang telah ditetapkan panitia
6) Jumlah uang pendaftaran yang ditransfer/ dikirimkan sesuai dengan jumlah cerpen/ foto yang dikirimkan dikali Rp30.000,00
7) Karya yang dinilai adalah karya yang melampirkan/ menyertakan formulir pendaftaran, foto bukti transfer/ uang pendaftaran dengan jumlah yang sesuai.
LOMBA CERPEN
Biaya Pendaftaran : Rp30.000,00 per jumlah karya yang dikirimkan
Tema :
- Alam
- Pahlawan
- Wanita
Persyaratan Cerpen
1. Cerpen diketik minimal dalam 2 lembar HVS ukuran A4 sesuai dengan tema yang telah ditentukan
2. Jenis, ukuran huruf, spasi dan margin yang digunakan diserahkan kepada peserta sesuai dengan keinginan masing-masing
3. Perhatikan penggunaan EYD, huruf kapital dan aturan penulisan baku lainnya.
LOMBA FOTOGRAFI
Biaya Pendaftaran : Rp30.000,00 per jumlah karya yang dikirimkan
Tema :
- Alam
- Kebudayaan Minangkabau
- Sosialita
Persyaratan Foto
1. Foto diambil minimal menggunakan kamera 5MP
2. Foto dilombakan dalam kategori biasa dan diberi judul sesuai dengan tema yang telah ditentukan
3. Foto/ karya yang dikirimkan via email maksimal berukuran 4 MB
4. Foto/ karya yang dikirimkan via pos/paket maksimal berukuran 5R
5. Perhatikan keindahan objek, pencahayaan dan fokus dalam pengambilan gambar.
6. Foto tidak boleh diedit
Contact Person
Nesha Pratiwi (Pendidikan Dokter 2012)
Hp : 085766422485
Email : [email protected] (email digunakan untuk pengiriman karya)
No.Rekening : 553501006654535 a.n Nesha Pratiwi Bank BRI cabang Sijunjung (rekening untuk mengirimkan uang pendaftaran lomba)